Total belanja belum termasuk biaya pengiriman. Biaya pengiriman akan diestimasikan saat anda menentukan alamat pengiriman.
Proses pembelian anda untuk mengisi detail pembelian.
GRATIS biaya pengiriman khusus wilayah JABODETABEK
Kantong belanja anda kosong
Dijual oleh : Sarana Electronic
Nikmati momen TV favorit keluarga Anda
Family TV memiliki sesuatu untuk setiap anggota keluarga. Penggemar olahraga di rumah Anda akan menyukai Football Mode, yang mengoptimalkan suara dan tampilan sehingga mereka dapat menyaksikan pertandingan besar dengan maksimal. Anda dapat menggunakan Screen Capture dengan cepat dan mudah menangkap konten seperti foto hewan favorit anak Anda, dan Sound Capture memungkinkan pecinta musik merekam klip lagu. Family TV dilengkapi dengan Tiga Protector yang melindungi terhadap beban listrik tidak stabil, petir dan kelembaban.
* Perangkat penyimpanan eksternal diperlukan untuk merekam audio atau layar konten
* Untuk penggunaan pribadi dan non-komersial saja. Penggunaan tunduk terhadap perjanjian penyedia layanan dan mungkin tidak tersedia di semua wilayah.
Rasakan semua sensasi kegembiraan pertandingan besar dengan Soccer Mode
Dengan Soccer Mode, Anda benar-benar bagaikan didalam pertandingan. Begitu tajam dan jelas seakan-akan rumput hijau terlihat begitu hidup, begitu juga warna lain-lain dalam stadion. Sebuah efek suara multi-surround yang kuat juga memungkinkan Anda mendengar semua kegembiraan. Anda bahkan dapat memperbesar area tertentu dari layar untuk tampilan yang lebih baik. Dengan hanya menekan sebuah tombol Anda dapat memaksimalkan tayangan olahraga favorit Anda.
Warna lebih dinamis untuk gambar lebih baik
Menggunakan algoritma peningkatan kualitas gambar yang canggih, Samsung Wide Color Enhancer Plus secara drastis meningkatkan kualitas gambar dan menampilkan detail yang tersembunyi. Sekarang Anda dapat melihat warna sebagaimana warna itu dihasilkan dengan Wide Color Enhancer Plus.
Menonton film dari USB
Dengan ConnectShare Movie, cukup pasangkan memori USB atau HDD kedalam TV dan Anda dapat menikmati film, foto atau musik secara instan. Sekarang, Anda dapat merasakan berbagai macam variasi konten dalam TV dengan kenyamanan diruang tamu Anda.
|
Belum ada ulasan
GRATIS biaya pengiriman khusus wilayah JABODETABEK